Beranda · Sitemap · Apps · Games · Tutorial

Cara Bermain Mobile Legends Supaya Pro

Sekarang ini game android digunakan untuk mengisi luang waktu para pelajar diindonesia contoh game yang sekarang sedang populer dikalangan remaja adalah game moba, game dengan bergenre Multiplayer Online Battle Arena (MOBA) ini sangat populer dikalangan gamers diindonesia contoh game moba yang populer di indonesia adalah salah satunya game mobile legends.
Mobile legends adalah sebuah game moba yang dimainkan di android, Anda dapat bergabung dengan teman anda 5v5 melawan pemain lain ataupun bisa melawan Bot atau komputer. Di game mobile legends terdapat classic match, ranked match, brawl match, Vs Al, Custom Match. Dalam mobile legends anda ditugaskan bertarung di hutan, menghancurkan turret, pertarungan tim dan anda membuat team yang sempurna dengan kawan anda , lalu yang jadi permasalahan adalah apakah yang harus dilakukan hingga kita selalu menang melawan musuh dan menjadi pemain profesional , Nah sekarang kita akan membahas bagaimana cara bermain mobile legends hingga menjadi Pro

Cara Bermain Mobile Legends Supaya Pro

1.    Cek koneksi internet anda



Ini adalah permasalahan yang sangat fatal jika anda bermain dengan skill yang mempuni dan hero yang bagus tetapi koneksi internet anda yang tidak mendukung akan mengganggu permainan anda, permainan anda akan Lag atau macet sampai tidak bergerak bahkan jika anda lama tidak bergerak anda akan dilaporkan oleh pemain lain karena mengganggu jalannya pertandingan dan membuat kekalahan tim anda sendiri

2.    Pilih role hero yang sesuai


Walaupun koneksi anda mempuni tetapi hero yang anda pakai tidak sesuai dengan permainan tim anda percuma saja tidak mendukung anda menang dalam pertandingan, dalam game mobile legends satu tim diharuskan ada hero yang bertipe : Marksman, Tank, Support, Mage, Assasin dan Figther jika dalam satu tim tidak ada salah satu yang diatas anda harus melengkapi kekurangan dalam tim anda

3.    Pilih lah Emblem Yang  tepat


Bukan hanya pilih hero yang sesuai, selanjutnya pilih emblem yang sesuai dengan hero yang anda dipakai. Emblem yang anda pakai dapat mempengaruhi hero anda dalam bertanding di arena. Dengan memilih hero yang sesuai, hero anda akan mendapatkan tambahan HP, Kekuatan, kecepatan DLL

4.    Pilih item yang sesuai


Setelah Memilih hero dan emblem yang tepat, pilihlah item yang sesuai untuk masing masing hero dalam game karena masing masing hero memiliki keunikan tersendiri

5.    Pilih battle spells yang cocok


Setelah sudah melakukan hal yang diatas, selanjutnya pilihlah battle spells yang cocok dengan hero yang anda pakai, battle spells adalah spells yang membantu anda melakukan suatu tujuan tertentu dalam pertandingan contohnya jika anda ingin farming gunakan battle spells Retribution lalu jika anda menggunakan hero assasin gunakan battle spells execute

6.    Pilih lah Gear yang tepat


Selanjutnya anda masuk kepertandingan, pertama anda pilih Gear yang sesuai dengan hero anda dan tujuan anda dalam pertandingan contohnya jika anda diawal pertandingan ingin farming gunakan Gear Jungle

7.    Tentukan formasi yang tepat


Setelah memilih gear, tentukan formasi atau strategi yang anda gunakan dalam pertandingan contohnya formasi 2-1-2 digunakan supaya agar seimbang jika ada marksman, dia sendirian ditengah jika tidak ada gunakan assasin atau mage yang dapat meng-clear minions dengan cepat


8.    Bunuhlah Monster yang ada dihutan


Ini adalah cara yang tidak harus dilakukan,tapi saya menyarankan untuk melakukan ini supaya hero anda melebihi level hero musuh. Monster dibagi menjadi 2 yaitu : biasa dan Buff , kalau biasa anda mendapat Mana dan HP lalu kalau Buff setiap role mendapatkan berbeda beda seperti mendapatkan damage lebih lalu ada juga mendapatkan mana yang lebih irit DLL
Tetap saja anda jangan terus menerus farming dihutan tetapi anda harus membunuh minions didekat anda karena minions dapat menghacurkan turret kita dan anda mendapatkan exp dan gold yang lebih dari monster hutan

9.   Bunuh lawan di jalur


setelah kamu sudah membunuh monster yang ada didekat jalurmu dan Jika level mu sudah dirasa cukup untuk melawan musuh dijalur yang anda tempati, bunuh musuh yang dijalur karena dapat menghambat kamu untuk menghancurkan turret bukan hanya itu kamu akan mendapatkan exp dan gold yang cukup banyak lalu persentase kamu akan naik jika kamu membunuh lawanmu dan berkemungkinan mendapatkan MVP 
jangan terlalu bernafsu untuk membunuh lawanmu jika kamu terlalu bernafsu bukan lawan mu yang terbunuh tetapi kamu sendiri yang terbunuh maka dari itu jika kamu sanggup melawan musuhmu lawan lah tetapi tidak sanggup mintalah bantuan dengan rekan setim atau bertahanlah didekat turret sendiri sembari menunggu lawanmu mendapatkan kesalahan

10.    Hancurkan Turret 


dan ini lah yang paling penting ketimbang membunuh lawanmu, jika kamu membunuh lawanmu banyak tetapi turret mu hancur ataupun rata percuma saja kamu akan kalah juga maka dari itu perhatikan turret mu dan hancurkan turret lawan agar kamu mudah menghancurkan turret yang di base lawan
bagaimana cara menghancurkan turret ??
cara menghancurkan turret adalah menunggu minions memasuki area turret otomatis turret meng-lock sasaran ke minions pada saat itu lah kamu menghancurkan turret dengan nyaman dan aman 

11.   Bunuh Lord 

mungkin langkah ini terlalu diwajibkan untuk anda tetapi cara ini cukup ampuh untuk memudahkan anda memenangkan pertempuran karena dengan membunuh lord, lord anda akan dibantu dengan lord yang memiliki attack yang sakit dan darah yang cukup tebal yang ampuh untuk membuat sulit lawan anda untuk defense bahkan dapat membuat kemenangan di tim anda
Bagaimana membunuh lord yang benar ??
dengan cara menunggu beberapa pemain musuh mati, karena kalau lawan masih hidup lawan berkesempatan membunuh lord dengan menunggu darah lord sedikit lalu menyerangnya atau yang disebut nyampah dan pada saat musuh mati semua anda dan tim anda membunuh lord dengan aman dan nyaman tanpa memikirkan lawan mengambil lord 
 itu lah beberapa tips yang bisa saya sampaikan semoga anda menjadi pemain yang pro 

Android lainnya:

5 Tanggapan untuk "Cara Bermain Mobile Legends Supaya Pro"

  1. hack any android game using game hacker. Click here

    ReplyDelete
  2. Hãy cùng bạn bè tham gia siêu phẩm MOBA 5v5 để đối đầu với những người chơi khác trên khắp thế giới trong Mobile Legends: Bang Bang! Hãy chọn vị tướng yêu thích của bạn để cùng xây dựng một đội tuyệt vời với những người đồng đội vào sinh ra tử!
    https://downloadaplikasi.info/tebak-gambar-mobile-legends-quiz/download

    ReplyDelete
  3. Tham gia vào game Clash of Clans bạn sẽ được hóa thân thành một thị trưởng, có nhiệm vụ xây dựng ngôi làng của mình ngày một lớn mạnh, huấn luyện binh lính thành đội quân tinh nhuệ, nhanh chóng giành được chiến thắng vẻ vang trước những người cùng chơi khác.
    Clash of Clans Clash of Clans APK Link: https://downloadaplikasi.info/clash-of-clans/download


    ReplyDelete
  4. Hiệu ứng tỏa sáng và bộ lọc analog phong cách cho bạn một ngày thật vui
    - Tự vẽ hình của riêng bạn ngay trên màn hình
    • Hiệu ứng làm đẹp trong thời gian thực giúp bạn có được bức ảnh hoàn hảo ngay lần chụp đầu tiên

    - Khám phá hình dáng khuôn mặt lý tưởng của bạn với thanh trượt dễ sử dụng
    link: https://downloadaplikasi.info/b612-beauty-filter-camera/download

    ReplyDelete

Pages